Buka Senin - Jumat jam 08.30 s/d jam 16.30 , Sabtu Jam 8.30 s/d jam 13.00 , Minggu tutup
  • Selamat Datang di Indomaker ❯ Silahkan pesan produk sesuai kebutuhan anda, kami siap melayani.
  • Selamat Datang di Indomaker ❯ Silahkan pesan produk sesuai kebutuhan anda, kami siap melayani.
Beranda » Blog » Thingspeak, Monitoring Suhu dan Kelembaban DHT11 IoT

Thingspeak, Monitoring Suhu dan Kelembaban DHT11 IoT

Diposting pada 17 December 2019 oleh farhan / Dilihat: 2.609 kali / Kategori:

 

Pada artikel sebelumnya kita sudah belajar untuk mendaftar ke thingspeak, jika belum silahkan bisa di lihat DISINI. Oke sip lanjut ke tahap berikutnya kali ini akan mencoba untuk memonitoring suhu dan kelembaban menggunakan sensor DHT11. Untuk tampilannya berupa grafik, namun bisa juga dalam bentuk numerik, gauge, dan lamp indikator. Tampilannya bisa dilihat dibawah ini.

Langsung saja yang dibutuhkan :

  1. NodeMCU V3 Lolin atau board esp lainnya, BELI
  2. Sensor DHT11, BELI
  3. Kabel jumper, BELI
  4. Library DHT11, download
  5. Chanel thingspeak

Rangkaian

Keterangan :

  1. Pin + dihubungkan ke 3V
  2. Pin Out dihubungkan ke D2
  3. Pin GND dihubungkan ke GND

Pembuatan Channel

Step by step

  1. Sign in ke Thingspeak.com
  2. Masuk Channel > Klik New Channel, isi bagian seperti gambar berikut. > Save Channel.
  3. Yang perlu diperhatikan adalah nama fied 1 dan 2 harus sama dengan nama field yang ada pada sketch programnya. Disini kita buat field 1 =  suhu dan field 2 = kelembaban.
  4. Selanjutnya kita masuk ke menu API keys > Copy Write Api kemudian pastekan ke sketch program Arduino.

Sketch Program

#include <DHT.h>  // Including library for dht

#include <ESP8266WiFi.h>

String apiKey = "KKE4QRYD1VA35678cg"; //pastekan API keys thingspeak

const char *ssid =  "xxxxxx"; //nama wifi
const char *pass =  "xxxxxx"; //password wifi
const char* server = "api.thingspeak.com";

#define DHTPIN D2          //pin where the dht11 is connected

DHT dht(DHTPIN, DHT11);

WiFiClient client;

void setup()
{
  Serial.begin(115200);
  delay(10);
  dht.begin();

  Serial.println("Connecting to ");
  Serial.println(ssid);


  WiFi.begin(ssid, pass);

  while (WiFi.status() != WL_CONNECTED)
  {
    delay(500);
    Serial.print(".");
  }
  Serial.println("");
  Serial.println("WiFi connected");

}

void loop()
{

  float kelembaban = dht.readHumidity();
  float suhu = dht.readTemperature();

  if (isnan(kelembaban) || isnan(suhu))
  {
    Serial.println("Failed to read from DHT sensor!");
    return;
  }

  if (client.connect(server, 80))  //   "184.106.153.149" or api.thingspeak.com
  {

    String postStr = apiKey;
    postStr += "&field1=";
    postStr += String(suhu);
    postStr += "&field2=";
    postStr += String(kelembaban);
    postStr += "\r\n\r\n";

    client.print("POST /update HTTP/1.1\n");
    client.print("Host: api.thingspeak.com\n");
    client.print("Connection: close\n");
    client.print("X-THINGSPEAKAPIKEY: " + apiKey + "\n");
    client.print("Content-Type: application/x-www-form-urlencoded\n");
    client.print("Content-Length: ");
    client.print(postStr.length());
    client.print("\n\n");
    client.print(postStr);

    Serial.print("Temperature: ");
    Serial.print(suhu);
    Serial.print(" degrees Celcius, Humidity: ");
    Serial.print(kelembaban);
    Serial.println("%. Send to Thingspeak.");
  }
  client.stop();

  Serial.println("Waiting...");

  // thingspeak needs minimum 15 sec delay between updates
  delay(1000);
}

 

Yang perlu diperhatikan :

  • apiKey = pastekan Write API thingspeak
  • ssid = nama wifi
  • pass = nama pasword

  • nama field 1 dan field 2 harus sama dengan nama field di thingspeak.

Hasilnya berikut ini :

Cukup sekian pembahasan kali ini, semoga bermanfaat.

Bagikan ke

Thingspeak, Monitoring Suhu dan Kelembaban DHT11 IoT

Saat ini belum tersedia komentar.

Silahkan tulis komentar Anda

Thingspeak, Monitoring Suhu dan Kelembaban DHT11 IoT

Produk yang sangat tepat, pilihan bagus..!

Berhasil ditambahkan ke keranjang belanja
Lanjut Belanja
Checkout
Produk Quick Order

Pemesanan dapat langsung menghubungi kontak dibawah: